PELATIHAN STEAM UNTUK MEMBANGUN KREATIVITAS DAN INOVASI ANAK SD DI SDN 1 PERAMPUAN KABUPATEN LOMBOK BARAT
Product Number | LEC-2024-000027 |
ISBN | On Progres |
Judul | PELATIHAN STEAM UNTUK MEMBANGUN KREATIVITAS DAN INOVASI ANAK SD DI SDN 1 PERAMPUAN KABUPATEN LOMBOK BARAT |
Penulis | Ibrahim, Nurfitriah, Nurshahifah Fithri, Naola Salsabila. |
Halaman | 61 |
Buku ini membahas mengenai program pelatihan STEAM dalam mengatasi permasalahan dalam proses pembelajaran, dengan memberikan pelatihan intensif kepada para peserta didik dan guru di SDN 1 Perampuan. Pelatihan ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman mengenai pendekatan STEAM dan bagaimana penerapannya dapat membangun kemampuan berpikir kritis dan kreativitas peserta didik. Hasilnya, peserta didik mulai menunjukkan peningkatan dalam cara berpikir inovatif dan guru-guru dapat mengintegrasikan metode STEAM dalam kegiatan belajar mengajar mereka.